COMPANY
OVERVIEW

Berdiri sejak tahun 1967, PT. ETIKA DARMAKONSERENS dahulu dikenal dengan nama CV. ETIKA yang bergerak dalam bidang pengangkutan, persewaan alat berat dan penyedia material bahan bangunan seperti sirtu, pasir cuci, batu split, dan base course.
Seiring meningkatnya pertumbuhan pembangunan dan kebutuhan konstruksi, PT. ETIKA DARMAKONSERENS juga bergerak di bidang proyek pembangunan seperti cut and fill project dan telah memenuhi banyak proyek nasional.